iklan banner
iklan banner

Cara Mengganti Tema/Skin Pada Microsoft Office Word 2007

Pertama-tama kamu harus membuka program Microsoft Office Word 2007


Setelah Program terbuka.
Ikuti cara-cara di bawah ini :

1. Klik pada "Office Button", maka akan tampil pilihan menu di dalamnya.


2. Pilih dan Klik pada "Word Options" (di Pojok Kanan Bawah dan disamping Exit Words)






3. Lalu akan muncul page baru. Lihat pada "Color Scheme". Di sana ada Tulisan Blue, lalu klik tulisan tersebut, maka akan ada 3 pilihan Temanya, yaitu (Blue, Silver, and Black) => (Biru, Silver, dan Hitam).


4. [Saya memilih Hitam] maka hasilnya akan tampak seperti gambar di bawah ini.


Nah Mudah kan ?
sekarang anda bisa mengetik di MS Word dengan Tema yang berbeda, yaitu Hitam...

Bagi yang ingin Copas, Cantumkan Link Sumbernya

Link: http://uchihazero.blogspot.com 
Previous
Next Post »

PERATURAN KOMENTAR

1. Dilarang Melakukan Spam
2. Dilarang Berkomentar yang berkaitan dengan hal hal Por*o
3. Dilarang Menaruh Link Aktif, jika Memaksa, komentar akan saya hapus

Terima Kasih

ConversionConversion EmoticonEmoticon