iklan banner
iklan banner

Cara Menggunakan Line Di PC

Cara Menggunakan Line di PC


Kali Saya akan sharing informasi tentang bagaimana "Cara Menggunakan Line Di PC".
Cara ini sebenarnya sangat mudah sekali, Anda tinggal menuju ke Halaman LINE , lalu pilih "Download", maka akan muncul beberapa pilihan download, scroll ke bawah, dan Anda akan menemukan Tulisan PC. Ada beberapa pilihan lagi, dan pilih OS Anda (Windows, Windows 8, atau Mac OS). Lalu Download. Namun kali ini saya akan menjelaskan agar anda mengerti karena saya beri gambar tutorial.


Dalam menjalankan LINE ini sebenarnya sama seperti di Android, sama sama membutuhkan koneksi Internet. Dan yang membedakannya ialah, di Android bisa bermain game LINE, sedangkan di PC tidak bisa.

Langsung ke Tahap Pembahasan

1. Langkah Pertama, Buka Link Download LINE => Di Sini


Langkah Pertama

2. Langkah Kedua, Scroll Ke bawah, hingga menemukan Link Download untuk PC


Langkah Kedua

3. Pilih Pilihan Download yang sesuai dengan OS Anda, Misal OS Saya Windows 7, maka saya pilih Windows, kalau misalkan OS anda Windows 8, pilihlah Windows 8, Atau OS anda Mac, pilih Mac OS. Jika OS sudah tepat, maka klik "Download" (Misal OS saya Windows 7 Saya Pilih Tombol Download pada Windows).


Langkah Ketiga

4. Setelah mengklik tombol download
Bagi Pengguna IDM : Akan muncul tampilan download, lalu tinggal klik mulai download / start download (pada tutor ini saya menggunakan IDM).
Bagi yang Tidak Menggunakan IDM : Pada Browser masing masing akan muncul tampilan download atau bagi yang sudah mempunyai download manager lain, ikuti instruksi downloadnya.


Langkah Keempat

5. Tunggu Hingga Download Selesai

6. Buka File

7. Untuk Language (Bahasa Instalasi) biarkan saja English (Inggris). Lalu Klik OK


Langkah Ketujuh

8. Lalu Next, I Agree, dan Tunggu Instalasi Sampai Selesai


Langkah Kedelapan

9. Setelah Instalasi Selesai, Klik Close


Langkah Kesembilan


Sebelum Lanjut ke Langkah Kesepuluh, Pastikan Anda Sudah Mendaftarkan Akun LINE Anda Dengan Email Anda, Untuk Cara Mendaftarkan Bisa Cari di Google

10. Setelah Instalasi Selesai, Buka LINE. Lalu akan muncul tampilan Log In LINE. Masukkan Email dan Password Akun LINE Anda yang sebelumnya sudah Anda daftarkan dengan Email Anda di Android Anda. Jika Email dan Password sudah terisi dengan benar, klik Login.


11. Setelah Email dan Password Benar, Koneksi Lancar, dan Sudah Klik Login, maka Anda telah Login dan Akun LINE Anda telah konek dengan PC Anda. Untuk Contohnya bisa liat gambar di bawah ini, namun beberapa bagian saya tutup, yah mungkin untuk menjaga privasi saya :) . Silahkan mengobrol dan chatting dengan Teman Anda. dan sekali lagi ingat, LINE di PC tidak bisa memainkan game LINE yang bisa dimainkan di Android, karena game LINE memang dikhususkan untuk dimainkan di Android, jika memang benar benar ingin memainkan game LINE di PC, silahkan memasang dan menginstall bluestack di PC Anda.

Langkah Terakhir

SELESAI

Sekarang Anda Bisa Chatting dengan Teman LINE Anda dengan PC, hal ini juga bisa dimanfaatkan Saat Anda bermain game LINE, Anda dapat Mengobrol dengan Teman Anda (Sewaktu Bermain Bareng / Maen Bareng / MaBar), atau Berdiskusi, Sharing, dan Mengobrol atau Membuat Rencana (Cocok untuk Game LINE Let's Get Rich di Grup LINE (Sewaktu Bermain Bareng / Maen Bareng / MaBar).

Jika Ingin Copy Paste, silahkan cantumkan Link Sumbernya :)
Saya tidak suka Copasser yang tidak mencantumkan Link Sumber dan tidak bertanggung jawab.

Sekian Artikel dari saya
SEMOGA BERMANFAAT
Previous
Next Post »

1 komentar:

Click here for komentar
16 Oktober 2014 pukul 18.27 ×

New Post :

Cara Menggunakan Line di PC

Congrats bro Mochamad Yahya you got PERTAMAX...! hehehehe...
Reply
avatar

PERATURAN KOMENTAR

1. Dilarang Melakukan Spam
2. Dilarang Berkomentar yang berkaitan dengan hal hal Por*o
3. Dilarang Menaruh Link Aktif, jika Memaksa, komentar akan saya hapus

Terima Kasih

ConversionConversion EmoticonEmoticon